Ngerokok ? Maaf Nggak deh
Rokok adalah silinder dari kertas berukuran panjang antara 70 hingga 120mm ( bervariasi tergantung negara ) dengan diameter kurang lebih 10mm yang berisi daun - daun tembakau yang telah di cacah. Tulisan ini bukan bermaksud menyerang para ahli "ahli isap". Tetapi untuk mengingatkan diri saya sendiri juga keluarga saya.
Beberapa waktu lalu banyak orang yang menawarkan rokok kepada saya. Maaf ga ngerokok' jawab saya. Kemudian dia melanjutkan perkataannya “Satu batang rokok itu bisa
menyambung silaturrahim seseorang (tentunya ini untuk lelaki), misalnya ketika
kita duduk sendiri dan ada orang yang duduk di sebelah yang tidak kita kenal,
kemudian kita menawarkan rokok kepadanya, jika dia perokok juga maka tersambunglah
silaturrahiim, lalu ngobrol panjang lebar”. Kalau boleh saya berkomentar waktu
itu, “iya sih menyambung silaturrahim, tapi kan tidak harus menawarkan/membagi rokok
(penyakit) juga, bisa memakai media yang lain, misal makanan, minuman atau yang
lainnya”. Namun komentar ini tidak sempat saya ucapkan, cukup didalam hati
saja, karena terlanjur tidak enak kepadanya.
Bahaya rokok
- Penyakit jantung
- Katarak
- Kerontokkan Rambut
- Dampak merokok pada kehamilan
- Impotensi
- Kanker mulut
Tidak ada komentar: