Cara Membuat Live Streaming Lalu Lintas di Blog
Cara Membuat Live Streaming Lalu Lintas di Blog - Jika sobat Ridwan Menulis ingin mempercantik blognya dengan berbagai hiasan widgetnya ya tentu tidak ada salahnya apabila sobat Ridwan Menulis memakai widget yang Ridwan Menulis berikan ini. Widget ini berfungsi live streaming keadaan lalu lintas di berbagai kota besar di seluruh indonesia.
Untuk membuatnya sobat Ridwan Menulis bisa ikutin langkah demi langkah di bawah ini :
1. Login Blogger
2. Pilih Tata Letak - Tambah Widget - Lalu add Java Script kemudian masukan kode di bawah ini
ke dalam tambah Java Script.
<iframe id="viva_frame_cctv" name="viva_frame_cctv" src="http://community.macetlagi.com:1308/vivanews01" width="300" height="390" background-color="#2D2928" scrolling="auto" frameborder="0" style="text-align:center;" marginheight="0" allowtransparency="true" marginwidth="0"></iframe>
Keterangan :
Ganti nilai width="300" height="390" Sesuai dengan sidebar blog sobat.
3. Langkah terakhir simpan.
itu sedikit informasi tentang Cara Membuat Live Streaming Lalu Lintas di Blog semoga bermanfaat buat sobat Ridwan Menulis yang sedang membutuhkan.
Tidak ada komentar: